Berita
Penyerahan Hadiah Pemenang Pekan Lomba PN Siak Sri Indrapura
Siak Sri Indrapura – Sabtu 19 Agustus 2023 Sesaat setelah acara syukuran dan pomotongan tumpeng yang sudah dilakukan sebelumnya tibalah saat Penyerahan Hadiah Pemenang Pekan Lomba PN Siak Sri Indrapura yang sudah dilaksanakan sejak tanggal 1 Agustus 2023 hingga tanggal 19 Agustus 2023. Adapun kategori lomba yang diadakan antara lain Voli, Badminton, PingPong dan Domino. Selain dari beberapa cabang olahraga tersebut diberikan juga hadiah dalam bentuk apresiasi kepada para Hakim, Pegawai, PPNPN dan Adik-adik magang selama acara Pekan Lomba berlangsung.