Berita

Dialog Yudisial Badilum dengan FCFCOA

Siak Sri Indrapura – Jumat 21 Februari 2025 Pengadilan Negeri Siak Sri Indrapura mengikuti Dialog Yudisial dengan tema: Penerapan Prinsip Kepentingan Terbaik bagi Anak dalam Perkara Dispensasi Kawin dan Perlindungan Hak Perempuan dan Anak dalam Perkara Perceraian secara virtual melalui aplikasi Zoom. Acara ini dilatarbelakangi oleh adanya kunjungan Federal Circuit and Family Court of Australia (FCFCOA) ke Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum dalam rangka diskusi pertukaran pengetahuan secara rutin.

Related Articles

Check Also
Close
Back to top button
Translate ยป